Forum Silaturahmi
Pemuda (FSP) Jojog menggelar aksi donor darah sebagai salah satu wujud
kepedulian sosial dan kemanusiaan. Kegiatan donor darah dilakukan di
Lapangan Desa Jojog, Selasa 17 Mei 2016 bekerjasama dengan PMI Kota
Metro Lampung.
Aksi donor darah ini merupakan bentuk solidaritas sosial FSP Jojog kepada
sesama. Melalui kegiatan ini diharapkan bisa memberikan manfaat serta
membantu pihak-pihak yang benar-benar membutuhkan.
Kegiatan ini juga dihadiri oleh Bapak Camat Pekalongan serta Bapak Kepala Desa dan juga perangkat serta tokoh-tokoh Desa Jojog. Dari peserta yang mendaftar rata-rata banyak yang lolos sementara
sebagian kecil yang tidak lolos karena tekanan darah dan hemoglobinnya
tidak memenuhi syarat.
Herman Susanto, S.T, ketua FSP Jojog mengatakan
semoga kegiatan donor darah ini menjadi kegiatan rutin yang diadakan oleh FSP Jojog setiap tiga bulan sekali.
Barakallah
BalasHapusBerkah dan bermanfaat
Sukses terus fsp
BalasHapusBerkah sehat dan bermanfaat
BalasHapusBaarakallahu fiikum...
BalasHapusSemoga Berkah-Manfaat Dunia-Akhirat :)
Habis donor badanya seger gaess
BalasHapusMantaaaap lanjut fsp
BalasHapussemoga tambah yg donor darah
BalasHapus